902 views Sep 23, 2021 Salah satu tragedi kelam bangsa Indonesia adalah Gerakan 30 September 1965 (G 30S/PKI). Dalam tragedi ini, beberapa Jenderal terbunuh oleh gerombolan yang tak dikenal, dan PKI menjadi tersangka utamanya.
Pasca pemberontakan, terjadi penangkapan besar-besaran terhadap pihak-pihak yang diduga sebagai simpatisan maupun terafiliasi dengan PKI.
Namun, banyak penangkapan yang dilakukan secara serampangan dan tidak disertai bukti-bukti yang kuat. Mereka dituduh dengan fitnah keji, dijebloskan dalam penjara dan menanggung trauma seumur hidup.